DLH Banjarmasin: Larangan Kantong Plastik di Pasar Tradisional Coba Dimaksimalkan | Berita Banjarmasin | Situs Berita Data & Referensi Warga Banjarmasin

Selasa, 04 Februari 2020

DLH Banjarmasin: Larangan Kantong Plastik di Pasar Tradisional Coba Dimaksimalkan

BERITABANJARMASIN.COM - Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Banjarmasin Mukhyar menegaskan bakal lebih gencar mengurangi sampah plastik, terutama di pasar tradisional.

Menurutnya, pengurangan penggunaan kantong plastik di pasar tradisional tidak mudah, karena butuh waktu dan proses bertahap. "Kami coba maksimalkan di pasar tradisional," ujarnya Senin (3/2/2020).

Ada enam pasar tradisional yang dilakukan sosialisasi larangan penggunaan kantong plastik, selain itu juga diberikan pengganti dengan membagikan 9.000 bakul purun gratis. "Jumlah sampah plastik berhasil ditekan 13 persen," tegas dia. (arum/sip)

Posting Komentar

favourite category

...
test section describtion

Whatsapp Button works on Mobile Device only

close
pop up banner