Akik Bermotif Naga ini Dibandrol Rp 18 Miliar | Berita Banjarmasin | Situs Berita Data & Referensi Warga Banjarmasin

Selasa, 28 April 2015

Akik Bermotif Naga ini Dibandrol Rp 18 Miliar

BANUAONLINE.COM - Demam batu akik seakan membuka keran kekayaan alam Indonesia untuk terekspos keluar. Negeri ini begitu banyak batu mulia. Beragam keunikan dari keindahan, hingga keunikan ragam dan coraknya.


Terkadang karena keunikan tersebut harga batu tersebut melambung begitu tinggi, berikut daftar batu unik yang oleh pemiliknya dilelang dengan harga yang fantastis. Salah satunya bermotif Naga!

Jenis batu akik ini adalah Giok Arab bergambar Naga. Pemiliknya adalah Muhammad Imam Hanafi, yang juga pimpinan Majelis Ta’lim Fardhu A’in (MATFA) Indonesia. Ia merupakan warga di Dusun III Desa Telaga Said Kecamatan Sei Lepan, Langkat, Sumut, seperti dilansir akikpedia.com.

Tampak jelas guratan berbentuk naga yang berwarna kuning. Juga ada guratan berbentuk kaki naga. Hanafi mengatakan batu akik itu bisa berpidah tangan bila pembeli mau membayarnya Rp 18 miliar.

Posting Komentar

favourite category

...
test section describtion

Whatsapp Button works on Mobile Device only

close
pop up banner